Ventilasi Udara dan Cahaya: Dengan desain berlian yang terbuka, memungkinkan aliran udara dan cahaya. Hal ini bermanfaat dalam aplikasi seperti ventilasi, pencahayaan alami, dan perlindungan terhadap elemen luar tanpa menghalangi sirkulasi udara.Dengan berbagai keuntungan dan manfaat yang disebutkan diatas menjadikan Steel Grating tak tergantikan